Tips Agar Tidak Kecanduan Berjudi

Psikologi Dalam Judi Online

Masih tetap sama membahas mengenai perjudian dan segala konsekuensi bahaya yang diterima jika pemain judi terlalu mengabaikan kondisi diri sendiri demi bermain. Inilah yang disebut dengan kecanduan berjudi, mereka pasti sangat kesulitan untuk keluar dari zona perjudian. Perlu adanya pemahaman kuat sebelum terjun dalam dunia perjudian selain sebagai sarana hiburan saja oleh pemain. Namun bermula dari hiburan lah maka muncul ketagihan akut tanpa batasan apapun. Pada artikel pembahasan kecanduan bermain, akan dikupas beberapa poin penting agar tidak kecanduan berjudi. Berikut dibawah ini poin pembahasannya yaitu :

  • Pandangan Pakar Psikologi
  • Berkegiatan Positif
  • Tetapkan Jadwal Bermain Judi
  • Kenali Dampak Berjudi

Pandangan Pakar Psikologi

Tips pertama menghindar kecanduan bermain adalah memahami pandangan pakar psikologi karena akan membantu pengguna untuk mengontrol diri mereka. Kenali sedini mungkin apa sajakah bentuk perilaku pemain bisa menjadi kecanduan bermain judi? Berdasarkan pemahaman dari pakar psikologi bahwa ada perilaku yang akan ditimbulkan oleh mereka yang kecanduan berjudi antara lain :

  1. Perilaku meminjam uang artinya apapun mereka lakukan untuk mendapatkan uang meskipun rela meminjam uang atau berhutang dengan siapa saja demi taruhan main judi.
  2. Kondisi mental buruk, bagi mereka yang kecanduan judi cenderung memiliki kondisi mental yang sering marah-marah jika kalah, bahkan bisa menyakiti orang disekitarnya. 
  3. Kerugian, pecandu judi akan terus mengalami kerugian uang karena terus bertaruh tanpa adanya batasan waktu dan perhitungan keuangan yang jelas. Klik sini untuk mengetahui info tentang bahaya bermain judi website palsu.
  4. Depresi, bagi siapa saja yang kecanduan berjudi pasti  merasakan kondisi depresi berat hingga ingin bunuh diri.

Berkegiatan Positif

Ada baiknya pada poin kedua ini menjadi perhatian pecandu karena dengan memiliki bentuk kegiatan yang positif dalam keseharian maka akan membantu pemain terhindar dari efek candu bahkan mengurangi efek candu. Oleh karena itu, kegiatan apa sajakah yang bisa dilakukan bagi pemain judi? Berikut jawabannya :

  1. Kegiatan Olahraga, pemain judi bisa melakukan kegiatan ini seperti bersepeda, main voli, badminton, lari, dan lainnya sesuai dengan hobi masing-masing. Menerapkan pola hidup sehat akan memberikan efek positif bagi pemain dan terhindar dari kecanduan.
  2. Kegiatan Masak, kegiatan berikutnya adalah masak memasak, program ini sangat memberikan efek positif karena dengan memasak, mereka pemain judi bisa lebih mengeksplor seleranya untuk menciptakan banyak  menu enak dan sehat.
  3. Kegiatan Berkebun, salah satunya pemain bisa melakukan kegiatan berkebun seperti bercocok tanam bunga, membersihkan dan merawat halaman rumah. Tentu ini akan memacu daya kreativitas pemain tanpa harus terpaku oleh bermain judi saja. 
  4. Kegiatan Bekerja, merupakan kegiatan paling utama dimiliki pemain yang bekerja di kantor atau mempunyai usaha sendiri. Sehingga bermain judi bukan hal utama yang harus diprioritaskan melainkan hanya sebagai hobi kesenangan semata.

Tetapkan Jadwal Bermain Judi

Bermain judi sebagai wujud hiburan berhadiah bagi penggunanya namun jika salah diartikan maka akan berujung kecanduan dan membawa kesengsaraan. Sebisa mungkin para pemain bisa mengontrol diri ketika bermain, layaknya sebuah permainan pasti akan ada menang dan kalah, jadi bawa santai saja.

Cara lain yaitu pengaturan jadwal yang rapi dimana pemain tahu menempatkan diri kapan harus mulai dan kapan harus berhenti. Menjadikan permainan ini hiburan pada jadwal kosong bukan prioritas. Adapun cara menjadwalkan bermain judi yang baik antara lain :

  1. Mengatur jadwal permainan pengguna, dimaksudkan untuk memberikan batasan waktu kapan bermain dan tidak. 
  2. Mengatur keuangan, melihat setiap jenis permainan judi wajib terhadap deposit awal juga taruhan maka penting bagi pemain membagi keuangannya dalam memilah 
  3. Memiliki prediksi, tiap pemain judi pasti peka terhadap prediksi masing-masing yang dianggap sangat berpengaruh besar dengan keberuntungan.
  4. Pola permainan, pemain juga wajib miliki bentuk pola permainan dimana merupakan babak penentuan akhir yaitu menang atau kalah. 

Kenali Dampak Berjudi

Segala suatu kegiatan tentu akan berdampak negatif atau positif, sama halnya seperti permainan judi bila tidak ada pengawasan diri sendiri maka membuahkan hasil negatif. Sehingga sebelum mulai bermain, tidak ada salahnya terlebih dahulu mengenali dampak dari berjudi diantaranya :

  1. Berdasarkan dari dampak psikologi pemain yaitu membawa pengaruh negatif dimana mereka lebih rentan merasakan lemah dalam fokus, daya ingat menurun, stres, dan depresi. Klik sini untuk baca resiko kecanduan bermain judi online.
  2. Secara dampak biologi, pemain cenderung akan berkelakuan buruk, emosi, merugikan pihak lain dengan berhutang.
  3. Fisik pemain, artinya pecandu lebih tampak berpenampilan berantakan dan malas untuk menjalankan aktivitas lain selain berjudi.
  4. Secara sosial, pecandu lebih agresif dibandingkan pemain lainnya. Tidak ada hal lain yang bisa dia lakukan selain bermain judi dari waktu ke waktu sehingga kebersamaan dengan keluarga, teman, kerabat sangat berkurang bahkan tidak ada sama sekali.
Exit mobile version